PELAKSANAAN KEGIATAN IMPOR BARANG MILIK PT. PUTRA TARO PALOMA OLEH PT. KAWAN SEJATI SAMUDRA SEMARANG

Detail Cantuman

Tugas Akhir

PELAKSANAAN KEGIATAN IMPOR BARANG MILIK PT. PUTRA TARO PALOMA OLEH PT. KAWAN SEJATI SAMUDRA SEMARANG

XML


Tujuan penulisan karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui dokumen apa saja yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan impor barang dan mengetahui mekanisme penyelesaian impor barang, sekaligus untuk mengetahui hambatan yang sering timbul terkait dalam pelaksanaan kegiatan impor barang oleh PT. Kawan Sejati Samudra Semarang. Adapun metode yang digunakan oleh penulis dalam menyusun karya tulis ilmiah ini adalah metode observasi dengan melakukan pengamatan langsung di PT. Kawan Sejati Samudra Semarang , metode interview dilakukan dengan cara mewawancarai karyawan serta direktur PT. Kawan Sejati Samudra Semarang, Metode studi pustaka dengan mengumpulkan data yang relevan dan sesuai dengan judul. Kesimpulan dari pembahasan karya tulis ilmiah ini adalah perlunya pemeriksaan kembali kebenaran dokumen maupun data yang dimasukan oleh staff dokumen, perlunya menjaga hubungan baik dengan instansi terkait baik dengan importir maupun perusahaan pelayaran lainnya, memaksimalkan seluruh bagian yang ada didalam perusahaan serta perlunya pengawasan terhadap karyawan agar dapat lebih fokus pada bagian yang dikerjakan sehingga mempercepat pelaksanaan impor barang.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis
Penulis
FENDY RONALDO KAREL - Pengarang Utama
Student ID
19.55.3016
Dosen Pembimbing
SULIDA ERLIYANA - Dosen Pembimbing 1
Penguji
AGUS PAMUNGKAS - Penguji 1
RIDWAN - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
92401
Edisi
Departement
DIII Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga dan Kepelabuhan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Politeknik Bumi Akpelni : Semarang.,
Subyek
No Panggil
Copyright
Politeknik Bumi Akpelni
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


Detail Cantuman


Kembali ke sebelumnya  XML Detail