KINERJA DAN UTILISASI PELAYANAN OPERASIONAL KAPAL DI PT PELABUHAN INDONESIA (PERSERO) REGIONAL 4 MAKASSAR

Detail Cantuman

Tugas Akhir

KINERJA DAN UTILISASI PELAYANAN OPERASIONAL KAPAL DI PT PELABUHAN INDONESIA (PERSERO) REGIONAL 4 MAKASSAR

XML


Pelabuhan Makassar merupakan pelabuhan penghubung antara Indonesia Barat dangan Indonesia Timur. Usaha pemerintah untuk membangun Indonesia sebagai negara maju dapat terwujud dengan membangun pelabuhan yang ada di pelosok timur Indonesia. Maka sebagai penghubung, pelabuhan Makassar dapat dikatakan tumpuan perekonomian yang cukup penting. Dalam hal ini pemerintah dan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Makassar mengoptimalkan bantuan pelayanan untuk pengoperasian sarana dan prasarana yang ada di Makassar. Permasalahan yang terdapat di perusahaan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Makassar adalah tingkat pengawasan kinerja operasional pelayanan kapal dan utilisasi pelayanan terhadap kapal-kapal yang akan masuk pelabuhan di beberapa cabang di PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Makassar. Dalam bentuk penyelesaian masalah yang terdapat di perusahaan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional Makassar adalah penambahan sistem pelayanan operasional kapal dan perlu adanya kelancaran komunikasi antara kantor cabang dengan kantor regional. Dalam setiap permasalahan di atas perlu adanya peningkatan kinerja pengawasan dalam pengoperasionalan pelayanan kapal antara pemerintah dengan
perusahaan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Makassar.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis
Penulis
RAIHAN ZAKY PRAVITAMA - Pengarang Utama
Student ID
19.55.3119
Dosen Pembimbing
AGUS PAMUNGKAS - Dosen Pembimbing 1
Penguji
RIDWAN - Penguji 1
TINI UTAMI - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
92401
Edisi
Departement
DIII Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga dan Kepelabuhan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Politeknik Bumi Akpelni : Semarang.,
Subyek
No Panggil
Copyright
Politeknik Bumi Akpelni
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


Detail Cantuman


Kembali ke sebelumnya  XML Detail