PENTINGNYA PELATIHAN ALAT PEMADAM API RINGAN (APAR) SECARA BERKALA BAGI KARYAWAN UNTUK MENCEGAH TERJADINYA KEBAKARAN DI CV.SURYA CIPTA INTI PRATAMA

Detail Cantuman

Tugas Akhir

PENTINGNYA PELATIHAN ALAT PEMADAM API RINGAN (APAR) SECARA BERKALA BAGI KARYAWAN UNTUK MENCEGAH TERJADINYA KEBAKARAN DI CV.SURYA CIPTA INTI PRATAMA

XML


Karyawan memiliki peran sangat penting untuk pencegahan kebakaran di perusahaan. Tugas dari karyawan adalah melakukukan pekerjaan perkakas namun ketrampilan dalam pencegahan kebakaran juga harus diutamakan, pelatihan bagi karyawan harus dilakukan minimal pernah mempraktekan penggunaan APAR. Dengan adanya pelatihan akan membuat karyawan lebih terampil dan dapat mencegah terjadinya kebakaran. Dengan tidak adanya pelatihan akan mengakibatkan lebih besarnya terjadinya kebakaran di perusahaan tersebut. Penulisan karya tulis ilmiah ini berdasarkan dari hasil observasi lapangan dan wawancara di CV. SURYA CIPTA INTI PRATAMA selama 3 bulan. Data-data yang didapatkan dari hasil observasi lapangan dan wawancara yang dilakukan, setelah mengamati minimnya pengetahuan tentang APAR. Data-data dari hasil wawancara dilakukan dengan bertanya langsung kepada kepala teknisi beserta para staf lainnya, serta dari dokumen-dokumen yang berkaitan dengan karya tulis ilmiah ini. Hasil yang didapat dari observasi lapangan dan wawancara data menunjukan bahwa karyawan kurang terampil dalam penggunaan APAR karena banyaknya pekerjaan serta minimnya pengetahuan karyawan dan pelatihan karyawan. Jika terjadi kebakaran tentunya akan mengganggu oprasional perusahaan. Meskipun sudah ada petugas pemadam kebakaran bukan berarti mengabaikan ketrampilan karyawan untuk ikut mencegah terjadinya kebakaran. Jika terjadi kebakaran dan karyawan tidak bisa mencegah menggunakan APAR tentunya akan berdampak buruk bagi perusahaan itu sendiri.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis
Penulis
ARIS BAGUS WICAKSONO - Pengarang Utama
Student ID
19.55.2078
Dosen Pembimbing
SANTHI WILASTARI - Dosen Pembimbing 1
Penguji
SANTHI WILASTARI - Penguji 1
PRIYANTO - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
92042
Edisi
Departement
DIII TEKNIKA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Politeknik Bumi Akpelni : Semarang.,
Subyek
No Panggil
Copyright
Politeknik Bumi Akpelni
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


Detail Cantuman


Kembali ke sebelumnya  XML Detail