PENGARUH TERJADINYA KERAK TERHADAP EFISIENSI THERMAL WATER TUBE BOILER ( DI PT DUA KELINCI PATI )

Detail Cantuman

Tugas Akhir

PENGARUH TERJADINYA KERAK TERHADAP EFISIENSI THERMAL WATER TUBE BOILER ( DI PT DUA KELINCI PATI )

XML


Boiler adalah bejana tertutup yang digunakan sebagai penghasil uap panas dengan cara memanaskan media yang di dalam pipa-pipa air di mana panas tersebut didapat dari hasil pembakaran bahan bakar. Permasalahan kerak pada boiler merupakan permasalahan yang paling umum di mana lapisan kerak yang menempel pada dinding pipa boiler menyebabkan diameter pipa menyempit di mesin boiler PT DUA KELINCI adanya kerak dalam pipa water tube menyebabkan permasalahan yang dapat berpengaruh terhadap efisiensi thermal boiler di mana mesin boiler akan membutuhkan biaya dan waktu yang lama karena adanya penyumbatan kerak di dinding pipa boiler. Pada proses ini bisa dilakukan dengan cara pengamatan dan kinerja mesin boiler yang ada supaya diketahui efisinsi thermal dari pengaruh adanya kerak yang menempel didinding pipa water tube boiler dimana kita harus mengetahui cara penanggulangannya supaya kerak dalam pipa tidak mengakibatkan permasalahan yang lebih banyak dan dapat berpengaruh terhadap kinerja mesin boiler. Dalam hal-hal ini dapat diatasi dengan beberapa solusi untuk mencgah adanya kerak salah satunya dengan bahan kimia chemical di mana bahan kimia sangat ampuh untuk membersihkan kerak yang ada di dalam pipa-pipa boiler dan juga penggunaan soda kapur. Adapun bagian akhir yaitu penutu berisi tentang kesimpulan yang menjelaskan secara singkat tentang isi laporan ini.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis
Penulis
FERRY FIRDIAN FEBRIANTO - Pengarang Utama
Student ID
19.55.2010
Dosen Pembimbing
HERRY WIDODO - Dosen Pembimbing 1
Penguji
VICTOR WIKU - Penguji 1
HERRY WIDODO - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
92042
Edisi
Departement
DIII TEKNIKA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Politeknik Bumi Akpelni : Semarang.,
Subyek
No Panggil
Copyright
Politeknik Bumi Akpelni
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


Detail Cantuman


Kembali ke sebelumnya  XML Detail