Tugas Akhir
DAMPAK COVID 19 TERHADAP INDUSTRI PELAYARAN KAPAL PESIAR (CRUISE SHIP) DI PT. BAHARI EKA NUSANTARA (BEN LINE AGENCIES) CABANG SEMARANG
XML
Tujuan penulisan Karya Tulis Ilmiah ini adalah untuk mengetahui penyebab melumpuhnya sektor ekonomi di bidang pelayaran, untuk mengetahui faktor yang menyebabkan menurunnya efektivitas dan efisiensi biaya logistik, dan untuk mengetahui faktor apa saja yang menyebabkan resiko kebangkrutan semakin besar.
Metode pengumpulan data yang digunakan oleh penulis adalah metode observasi dengan cara melakukan pengamatan langsung di PT. Bahari Eka Nusantara (Ben Line Agencies) Cabang Semarang, metode interview dengan mewawancarai beberapa staff di PT. Bahari Eka Nusantara (Ben Line Agencies) Cabang Semarang, metode studi pustaka yang terdapat dalam buku sebagai pelengkap data dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah, serta metode dokumentasi yang dilakukan dengan cara mengumpulkan dokumen yang dianggap relevan dan
sesuai judul. Kesimpulan dari pembahasan karya tulis ini adalah dapat mengetahui dampak pandemi covid-19 bagi perusahaan PT. Bahari Eka Nusantara (Ben Line Agencies) Cabang Semarang yang diantaranya yaitu untuk mengetahui apa saja stimulus yang dibutuhkan oleh industri pelayaran dari stakeholder, untuk mengetahui
efektivitas dan efisiensi biaya logistik dengan penerapan digitalisasi sistem, serta untuk mengetahui cara agar perusahaan tetap bertahan di kala pandemi covid 19.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis
|
---|---|
Penulis |
ARDHIVA HESADEA NOSA UTAMA - Personal Name
|
Student ID |
18.54.1035
|
Dosen Pembimbing |
ENI TRI WAHYUNI - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
92403
|
Edisi |
Published
|
Departement |
DIII NAUTIKA
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Politeknik Bumi Akpelni : Semarang., 2021 |
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Politeknik Bumi Akpelni
|
Doi |